Langsung ke konten utama

Vertigo & Tipes - Penyakit Pergantian Musim - Konsultasi Dokter

Halodoc - Ada beberapa penyakit yang harus diwaspadi ketika musim pancaroba tiba. Adalah gejala tifus seperti flu, batuk dan demam. Pergantian musim tidak bisa disalahkan, tetapi kita yang harus lebih waspasa supaya tidak terjangkit gangguan kesehatan. Sebaiknya segera konsultasi dokter bila gejala-gejala dari penyakit tifus semakin memburuk. Kamu mungkin salah satu dari banyak orang yang tidak menghiraukan kondisi badan jika hanya terserang flu dan pusing biasa. Namun kamu harus mulai waspada karena ternyata pusing dan demam yang berkepanjangan adalah tanda-tanda penyakit yang lebih serius.
Konsultasi Dokter

Berikut adalah beberapa gejala tifus : 


  • Demam,
  • Nyeri otot,
  • Sakit kepala,
  • Merasa tidak enak badan,
  • Pembesaran ginjal dan hati,
  • Kelelahan dan lemas,
  • Berkeringat,
  • Batuk kering.
Informasi lebih jelas lihat sumber rujukan.


Jika bukan tipes, bisa jadi kamu memiliki penyakit vertigo yang harus ditangani lebih lanjut dan bukan hanya dengan mengkonsumsi obat-obatan biasa dari dokter. Vertigo yang menyerang lebih dari beberapa kali dalam tenggang waktu yang sempit merupakan vertigo akut dan sebelum itu terjadi, sebaiknya kamu mengantisipasinya dengan berkonsultasi dengan dokter.

Berikut adalah beberapa gejala Vertigo :


  • Mual
  • Muntah
  • Pergerakan bola mata yang tidak normal (nistagmus)
  • Berkeringat
  • Hilangnya pendengaran
  • Telinga berdenging

Informasi lebih jelas lihat sumber rujukan.

Vertigo dan gejala tifus merupakan penyakit yang memerlukan diagnosa lebih lanjut dari dokter atau rumah sakit sehingga kamu harus menanggapinya dengan serius. Mungkin beberapa dari kamu memilih untuk beristirahat dan menambah suplemen vitamin saja, namun apabila penyakitnya mulai parah dan terlambat ditangani, resikonya bisa lebih besar. Jika ingin tubuh kamu aman dari penyakit-penyakit di musim apapun, jagalah selalu pola makan dan istirahat serta konsumsi vitamin yang cukup. Namun di luar semua itu, yang paling penting adalah bagaimana kamu menjalani kehidupan sehari-hari. Berhati-hatilah pada lingkungan sekitar, jangan sampai kamu tertular penyakit dari orang asing atau pikiran-pikiran buruk yang dapat membuat kamu stres.


Jika kamu punya masalah kesehatan seperti diatas atau merasa ada gejala penyakit atau butuh informasi sejelasnya mengenai kesehatan tertentu? Langsung saja tanya dokter bisa dari chat atau video call dengan dokter, bisa kamu pilih sendiri dokter umum & spesialis di Halodoc Konsultasi Dokter, waktunya kapan saja terserah & bisa dimana saja.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

EF Adults Kursus Bahasa Inggris Profesional, Bisa Online atau Offline

EF Adults Kursus Bahasa Inggris Profesional - Kamu sebagai profesional pasti sangat ingin menambah kemampuan menggunakan bahasa inggris agar mampu bersaing dengan para pekerja ahli diluar sana. Hal ini disebabkan oleh ketatnya persaingan dunia kerja saat ini yang menuntut kamu agar memiliki kemampuan lebih dari pada orang lain. English First Bagi siapapun dan dimanapun kamu sekarang berdomisili sedang ingin mencari dimana tempat kursus bahasa inggris profesional salah satunya pilihan bagus yaitu EF. EF Adults Kursus Bahasa Inggris Profesional ialah sarana belajar yang mempunyai sistem pembelajaran yang sangat menyenangkan, sehingga kamu tidak merasa sedang belajar namun akhirnya mampu menjadikan kamu seperti orang hebat yang siap bersaing diluar sana nanti. Les bahasa inggris di EF terbagi dalam beberapa fase & kelompok, ini disesuaikan dengan kemampuan kamu sendiri. Secara sistem semua materi belajar kamu berdasar level seperti, Beginner, Elementary, Intermedite, Upper Intermedi...

Coral Paradise Resort Raja Ampat, Penginapan Mengapung

Pesona Indonesia memang tiada duanya, dari barat sampat timur semua indah. Raja Ampat adalah salah satu tujuan untuk berwisata yang mengagumkan. Wilayah ini merupakan satu dari empat gugusan pulau Papua, tepatnya papua barat. Sudah pasti Raja Ampat punya banyak sekali lokasi seperti resort yang mengapung di atas air. Selain unik resort ini pas banget buat bermalam, sekaligus instagramable. baca juga :  Deretan Cafe Instagramable di Bali, Cocok Untuk Kamu Kaum Millennials! Akan terasa klop bila berlibur ke Raja Ampat saat low season , tidak hiruk pikuk pengunjung saat menikmatik bermalam di pesisir pantai. Ruang dimana membuat kita terhipnotis debur ombak dari sadar hingga tidur lelap. Coral Paradise Resort Raja Ampat, penginapan di bibir pantai. Letaknya berada tepat di sebelah bukit, kita harus sedikit melangkah dari jalan raya menuju lokasi penginapan. Terlihat sambutan " Welcome to Coral Paradise Resort ", tampak apik di pintu gerbang. Dari sini sudah jela...